Home Polisi Kita Tim Presisi Polres Kotamobagu Amanakan 3 Siswa SMA Yang Terlibat Aksi Tawuran

Tim Presisi Polres Kotamobagu Amanakan 3 Siswa SMA Yang Terlibat Aksi Tawuran

221
0
SHARE

Humas Polres Kotamobagu – Tim Patroli Presisi melakukan pengamanan serta membubarkan kerumunan terhadap siswa-siswi usai pulang sekolah, Senin (06/03/2023).

Aksi tersebut di laporkan oleh seorang guru dimana akan terjadi tawuran antar pelajar yang melibatkan 3 sekolah yaitu SMA N Poopo, SMK 23 Maret dan SMA N 3 Kotamobagu.

Menindak lanjuti adanya kejadian tawuran Tim Patroli langsung melakukan pengamanan maupun membubarkan kerumunan pelajar yang masih berkeliaran.

Untuk menjaga situasi tetap aman pihak Kepolisian mengantar langsung para siswa kerumah masing-masing yang masih berkumpul di kios-kios. (HUMAS02).

Baca juga  Polres Kotamobagu Gelar Buka Puasa Bersama

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here